Categories
Berita Opini

Pengumuman: Pajak Emas Batangan Turun Jadi 0,25 Persen

Ilustrasi emas batangan yang pajaknya diturunkan menjadi 0,25 persen

JAKARTA – Pemerintah melalui Direktorat Jenderal Pajak Kementrian Keuangan melakukan penyesuaian terhadap besaran pajak penghasilan (PPh) dan pajak pertambahan nilai (PPN) yang dikenakan terhadap penjualan emas. Penyesuaian ini berlaku mulai 1 Mei 2023.

Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak Kemenkeu Dwi Astuti mengatakan, penyesuaian tersebut dikenakan atas emas batangan, emas perhiasan, perhiasan yang bahan seluruhnya bukan emas, batu permata dan/atau batu lainnya yang sejenis, serta jasa yang terkait.

Categories
Berita Opini

Ini Alasan Perempuan India Hobi Menyimpan Emas

Perhiasan emas yang menjadi hobi perempuan India

Status sebagai aset pelindung nilai atau “safe haven” sudah melekat pada emas sejak lama. Sepanjang sejarah peradaban manusia, emas dinilai sebagai benda bernilai yang harganya cenderung stabil.

Oleh sebab itu, emas digemari sebagai instrumen investasi. Bahkan, ada fenomena menarik terkait kegemaran berinvestasi emas.

Categories
Berita Opini

Kenali Jenis-jenis Emas Perhiasan, Jangan Salah Pilih!

Foto emas perhiasan

Perhiasan adalah sebagai simbol status seseorang dari jaman ke jaman. Tidak hanya itu perhiasan pun banyak ragamnya, baik asesoris atau imitasi maupun perhiasan dari emas.

Perlu diketahui bagi anda yang menyukai perhiasan dari emas. Emas perhiasan asli biasanya tidak dibuat dari emas murni. Ini karena emas murni atau emas 24 karat terlalu lunak sehingga mudah tergores dan bengkok. Jadi emas 24 karat ini tidak ideal untuk dijadikan perhiasan.